Resep Praktis Martabak Telur Mini Super Lezat , Mudah, Hemat dan Sehat !!
Siapa yang belum pernah mencicipi jajanan yang satu ini? Martabak telur
ini biasanya di jual bersamaan dengan martabak manis. Martabak telur
memiliki rasa yang gurih dan wanginya sangat menggoda.
Martabak telur sebenarnya mudah kita dapatkan karena banyak yang
menjualnya. Namun tetapi untuk alasan kebersihan dan kesehatanya tidak
bias menjamin. Untuk Buntik dan bunsay sebaiknya kurangi membeli
martabak telur sembarangan, karena minyak goreng yang digunakan biasanya
sudah di pakai beberapa kali secara berulang pada suhu tinggi, yang
berakibat kualitas dari minyak tersebut jadi sangat jelek dan berbahaya
untuk kesehatan. Selain itu, ada beberapa penjual martabak yang
menambahkan borax pada adonan kulit martabak untuk mendapatkan teksture
yang terlihat bagus.
Nah sekarang bunda jangan khawatir, apabila bunda mau merasakan
kelezatan dari martabak telur super lezat ini, bunda biasa membuatnya
sendiri di rumah karena caranya gampang bingiiiit, tidak harus
memutar-mutarkan adonan seperti halnya yang dilakukan sama abang penjual
martabak itu. Hasil dari resep matabak manis ini juga rasanya maknyooos
tidak kalah sama martabak yang dijual di pinggir jalan itu…
Bahan-bahan utama:
- 10 lembar kulit lumpia
- 2 butir telor ayam
- 5 buah daun bawang
- secukupnya bawang bombay
- secukupnya minyak goreng
- secukupnya pala halus
- secukupnya garam dan gula
- secukupnya keju parut
Langkah-langkah pembuatan:
- Siapkan bahan bahan
- Kocok telor ayam campurkan potongan daun bawang dan bombay kmd masukkan parutan keju garam,gula dan pala bubuk
- Kulit lumpia di gelar dan masukkan adonan telor secukupnya kmd lipat hingga semua tertutup segiempat
- Siapkan minyak goreng panas di teflon dan goreng martabak hingga kecoklatan dg nyala api sedang
- Setelah matang tiriskan dan masukkan piring. Lbh nikmat bila ditambah teman cabe cigit dan acar mentah. Silahkan mencoba...
Selamat mencoba bundsay yah. Mudah bukan?,,,,
BERITA LENGKAP DI HALAMAN BERIKUTNYA
Halaman Berikutnya
0 Response to "Resep Praktis Martabak Telur Mini Super Lezat , Mudah, Hemat dan Sehat !!"
Post a Comment